Langsung ke konten utama

DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN HIAS MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS WEB

Nama: MUHAMMAD RIDHO
NPM: 14117200
Kelas: 3KA07

DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN HIAS MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS WEB

Latar Belakang
Teknologi informasi telah mempengaruhi hampir semua aspek, salah satunya dalam bidang usaha tanaman hias.Website SistemPakar Diagnosa Penyakit Pada Tanaman Hias MenggunakanMetode Certainty Factor ini merupakan salah satupengaplikasian sistem yang terkomputerisasi dalam bidangteknologi dan informasiSelama ini para pembudidaya tanamanhias mengalami kesulitan dalam mendiagnosa hama penyakittanaman karena jenis penykit tanaman sangat bervariasisehingga sering terjadi kesalahan dalam memberikan solusiterhadap tanaman yang sudah terserang hamaDengan adanyamasalah tersebut, para pembudidaya tanaman hiasmembutuhkan sistem pakar yang handal dalam memberikaninformasi diagnosa penyakit serta solusinyaSistem aplikasiyang dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP denganmenggunakan DBMS MySQL. Perangkat lunak yang dihasilkandapat melakukan perhitungan jenis jenis penyakit yang sedangdihadapi beserta solusinya.

Tujuan
Tujuan dari pada pembuatan website system pakar ini untukmembuat perancangan sistem pakar diagnosa penyakit tanamanhias menggunakan metode certainty factor untuk membantu bagiyang membutuhkan agar mengetahui penyakit apa saja yang sedang dihadapi masyarakat sekarang ini.

Metode Pengolahan Data 
Pada bab ini akan dijelaskan tentang pengertian Certainty Factor, rumus-rumuspendekatan berbasis aturansertapengertian Fuzzy. 
1 Certainty Factor 
Certainty Factor merupakan suatu metode yang digunakan untukmenyatakan kepercayaan dalam sebuah kejadian (fakta atauhipotesisberdasarkan bukti atau penilaian pakarSecarakonsep, Certainty Factor (CF) merupakan salah satu teknik yang digunakan untuk mengatasi ketidakpastian dalam pengambilankeputusan. Certainty Factor (CF) dapat terjadi dengan berbagaikondisikondisi yang terjadi adalah terdapat beberapaantensenden (dalam rule yang berbedadengan satu konsekuenyang samaDalam kasus inikita harus mengagregasikan nilaiCF keseluruhan dari setiap kondisi yang adaPada konsepCertainty Factor ini juga sering dikenal dengan adanya believe dan disbelieve. Believe merupakan keyakinansedangkandisbelive merupakan ketidakyakinan.
Ada dua cara dalam mendapatkan tingkat keyakinan (CF) darisebuah rule, yaitu :
1. Metode „Net Belief‟ yang diusulkan oleh E.H. shortliffedan B.G. Buchaman
CF(Rule) = MB(H,E)-MD(H,E) ..... 
(1) P(H)=1 MB(H,E) max[P(H|E),P(H)]-P(H) 
Lainnya …………………………... 
(2) Max[1,0]-P(H) 1 P(H)=0 MD(H,E) min[P(H|E),P(H)]-P(H) 
Lainnya ………………………........ 
(3) min[1,0]-P(H) Di mana: (CF) Rule = faktor kepastianMB(H,E) = measure of belief (ukuran kepercayaanterhadap hipotesis H, jika diberikan evidence (antara 0 dan 1) MD(H,E) = measure of disbelief, (ukuranketidakpercayaanterhadap evidence H, jika diberikanevidence E (antara 0 dan 1) P(H) = probabilitas kebenaranhipotesis H P(H|E) = probabilitas bahwa H benar karenafakta E 

2. Dengan cara mewawancarai seorang pakar Nilai CF(Rule) didapat dari interpretasi “term” dari pakar, yang diubah menjadinilai CF tertentu sesuai tabel berikut :
Tabel 1 Nilai interpretasi dari pakar

Uncertain Term 
CF
Definitely not (pasti tidak
-1.0
Almost certainly not (hampirpasti tidak)
-0.8
Probably not (kemungkinanbesar tidak
-0.6
Maybe not (mungkin tidak
-0.4
Unknown (tidak tahu
-0.2 to 0.2
Maybe (mungkin
0.4
Probably (kemungkinanbesar
0.6
Almost certainly (hampirpasti
0.8
Definitly (pasti
1.0


2.Pendekatan Berbasis Aturan (Rule Based Reasoning) 
Bentuk ini digunakan karena memiliki sejumlah pengetahuanpakar pada suatu permasalahan tertentu dan pakara dapatmenyelesesaikan masalah tersebut secara sistematis dan berurutanRepresentasi berbasis aturan yang mempunyai pola if kondisi/premis then aksi/konklusi pada suatu table pakar akanmemberikan keuntungan pada berbagai aspekdiantaranyamudah dalam memodifikasibaik perubahan data, penambahandata atau penghapusan data. Dalam hal ini if bias direpresentasikan sebagai gejala-gejala yang menyerang pada tanaman hortikultura dan then berupa solusi-solusi yang dicapaiDisamping itubentuk ini juga digunakan apabila dibutuhkanpenjelasan tentang jejak (langkahlangkahpencapaian solusi.
Untuk suatu kondisi tertentu dimana if premis then konklusi, dan premisnya lebih dari satu maka dapat dihubungkan denganoperator and atau or. Sedangkan pada bagian konklusi dapatberupa kalimat tunggalbeberapa kalimat yang dihubungkandengan and, dimungkinkan untuk dikembangkan dengan else.
Contoh : aturan identifikasi hewan : Rule 1 : IF hewan berambutAND menyusui THEN hewan mamalia.
Rule 2 : IF hewan mempnyai sayap AND bertelur THEN hewanjenis burung
Rule 3 : IF hewan mamalia AND memakan daing THEN hewankarnivora
Ada beberapa keuntungan yang didapatkan denganmenggunakan pendekatan berbasis aturandiantaranya :
a. Ekspresi yang dihasilkan dari sebuah sistem lebih natural. 
b. Bagian pengendali terpisah dengan pengetahuan
c. Mudah dalam melakukan ekspansi sistem
d. Knowledge yang didapatkan lebih relevan
e. Dapat menggunakan pengetahuan yang bersifat heuristic.

2.Fuzzy 
Pengertian Fuzzy secara bahasa diartikan sebagai kabur atausamar-samarSuatu nilai dapat bernilai besar atau salah secarabersamaanDalam fuzzy dikenal derajat keanggotaan yang memiliki rentang nilai 0 (nolhingga 1 (satu). Berbeda denganhimpunan tegas yang memiliki nilai 1 atau 0 (ya atau tidak).
Logika Fuzzy merupakan suatu logika yang memiliki nilaikekaburan atau kesamaran (fuzziness) antara benar atau salah. Dalam teori logika fuzzy suatu nilai bisa bernilai benar atausalah secara bersamaNamun berapa besar keberadaan dan kesalahan tergantung pada bobot keanggotaan yang dimilikinyaLogika fuzzy memiliki derajat keanggotaan dalam rentang 0 hingga 1, berbeda dengan logika digital yang hanya memilikidua nilai 1 atau 0. Logika fuzzy digunakan untukmenterjemahkan suatu besaran yang diekspresikanmenggunakan bahasa (linguistic), misalkan besaran kecepatanlaju kendaraan yang diekspresikan dengan pelansedangcepat, dan sangat cepatLogika fuzzy menunjukkan sejauh mana suatunilai itu benar dan sejauh mana nilai itu salah. Tidak sepertilogika klasik (scrisp)/tegassuatu nilai hanya mempunyai 2 kemungkinan yaitu anggota himpunan atau tidakDerajatkeanggotaan 0 (nol), artinya nilai bukan merupakan anggotahimpunan dan (satuberarti nilai tersebut adalah anggotahimpunan. 

C Basis Data Basis Data (Database) 
adalah kumpulan data yang disimpan secara sistematis di dalamkomputer dan dapat diolah atau dimanipulasi menggunakanperangkat lunak (program aplikasiuntuk menghasilkaninformasi
Pendefinisian basis data meliputi spesifikasi berupa tipe data, struktur, dan juga batasan-batasan data yang akan disimpan. Basis data merupakan aspek yang sangat penting dalam sisteminformasi dimana basis data merupakan gudang penyimpanandata yang akan diolah lebih lanjut. Basis data menjadi pentingkarena dapat menghidari duplikasi data, hubungan antar data yang tidak jelasorganisasi data, dan juga update yang rumit.

B. Manual Program 
1. Menu home 
Pada halaman ini pengunjung dapat melihat menu login member, logo, registrasi customer, materi konsultasi, polling customer dan juga menu-menu lainnya yang ada pada website sistem diagnosa penyakit tanaman hiasPengunjung juga dapatmelihat seputar informasi tentang diagnosa penyakit sertapengenalan metode certainty factor. 
Adapun tampilannya sebagai berikut :
Gambar 6 Tampilan Utama Website


A.Kesimpulan
Pada penulisan skripsi inipenulis membuat suatu aplikasi yang berfungsi sebagai sistem alternatif pendukung keputusan dalammendiagnosa penyakit tanaman hiasDengan adanya sistemyang dibuat ini akan diharapkan mampu membatu dan merubahsistem lama yang kurang tepatAdapun manfaat sistem pakarpenyakit tanaman hias ini sebagai berikut
1. Memberikan pandangan serta langkah dalam sebuah sistemuntuk mengetahui jenis penyakit
2. Memperkecil adannya kesalahan dalam pengambilankeputusan tentang jenis penyakit



B.Saran
Mengingat bahwa Sistem Diagnosa Penyakit Berbasis Web adalah sistem yang baru pertama kalinya diimplementasikantentunya sistem ini banyak sekali memiliki kelemahan dan kekuranganSelain ituuntuk menerapakan sistem agar berjalandengan baik tentu memerlukan perbaikan dan perawatan sistemSeperti sistem yang di update dengan sistem yang baru dan penambahan agar sistem ini bisa sempurna dan mencukupikebutuhan dari mahasiswa dalam pengambilan keputusan
Saran yang diajukan penulis untuk pemakaian sistem yang dibuat ini supaya sistem menjadi sebuah program aplikasi web yang handal adalah sebagai berikut:
1. Perlu adanya perbaikan dalam lingkup pengambilankeputusan dengan penggunaan media pertanyaan ganda untukmengetahui kemampuan dari mahasiswa
2. Perlu adanya sistem maintenance agar web dapat di aksesoleh banyak mahasiwa sekaligus.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

REVIEW NOVEL DARKA

Review Novel Darka Judul : Darka : Karena setelah C pasti ada D  Penulis : khairanihasan Penerbit : Loveable Tanggal Terbit : oktober - 2017 Sinopsis : Seorang remaja sma bernama Draka menyukai teman sekolahnya yang bernama Eca , lalu Darka menyatakan perasaannya kepada Eca , tetapi Eca menolak karna Eca tau bahwa Chinta sahabatnya sendiri suka kepada Draka . Draka merasa kesal terhadap perbuatan Eca lalu ia membalaskan dendamnya kepana Chinta , Darka memaksa Chinta untuk menjadi pacarnya. akhirnya Chinta menerimanya dengan terpaksa , tetapi Chinta juga senang karena Draka adalah siswa populer disekolahnya  , tetapi draka juga banyak disukai oleh para siswi disekolahnya , berani menentang guru , tidak pernah mengerjakan tugas dan sering berada diluar kelas ketika ada pelajaran , setelah berpacaran dengan Chinta , Chinta lah yang disuruh2 olehnya untuk mengerjakan semua tugas sekolahnya , Chinta tidak diperlakukan seperti pacar yang harusnya disayangi dan dip

INOVASI SI DAN TREND TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI

INOVASI SI DAN TREND TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI           Teknologi Informasi (TI), atau dalam bahasa Inggris dikenal dengan istilah Information technology (IT) adalah istilah umum untuk teknologi apa pun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi. TI menyatukan komputasi dan komunikasi berkecepatan tinggi untuk data, suara, dan video. Contoh dari Teknologi Informasi bukan hanya berupa komputer pribadi, tetapi juga telepon, TV, peralatan rumah tangga elektronik, dan peranti genggam modern (misalnya ponsel).           Ada juga pengertian Teknologi Informasi Modern dari sumber yang lain yaitu, studi sebuah struktur, tingkah laku, dan interaksi yang menggabungkan komputer dengan alat komunikasi untuk menyimpan, menerima, dan memanipulasikan penyimpanan data .Maksudnya Teknologi Informasi didefinisikan sebagai hasil rekayasa manusia terhadap proses penyampaian informasi dari bagian pengirim ke penerima sehingga pengiri